Pengelolaan Website Profesional

pengelolaan website
Website yang rutin diperbaharui konten (isi) nya sangat disenangi baik oleh pengunjung web (human) maupun oleh mesin pencari seperti Google. Namun seringkali kendala waktu menjadi hambatan bagi banyak orang untuk memperbaharui isi dari websitenya.
Untuk itu, Anda bisa memanfaatkan jasa pengelolaan website, blog, atau toko online yang kami sediakan. Dengan memanfaatkan jasa ini, Anda tidak perlu khawatir lagi website Anda menjadi tidak terupdate, karena ada pengelola website (admin/administrator/masterweb) yang akan mengupdate isi website Anda. Bahkan kami juga memberikan jasa backup untuk beberapa paket pengelolaan website ini. Pilihlah paket-paket jasa pengelolaan website

J E N I S   P A K E T
Admin Pemula Admin Standar Admin Profesional Admin Custom
Update artikel (post) Maksimal 2 kali seminggu Maksimal 4 kali seminggu Maksimal 6 kali seminggu Custom (menyesuaikan). Silakan hubungi kami untuk menemukan fitur yang sesuai dengan kebutuhan Anda.
Menambah halaman statis (page) Maksimal 1 kali sebulan Maksimal 2 kali sebulan Unlimited
Pembaharuan engine dan plugin Ya Ya Ya
Mengatasi error ringan Ya Ya Ya
Backup database Sebulan sekali Sebulan dua kali Seminggu sekali
Menjawab komentar pada post/page Tidak Tidak Ya
Menjawab komentar pada shoutbox Tidak Tidak Ya
Melayani pelanggan dengan Yahoo Messenger Tidak Tidak Ya
Melayani pelanggan via email Tidak Tidak Ya
Melayani pelanggan via Facebook dan Twitter Tidak Tidak Ya
Biaya per bulan Rp100.000 Rp200.000 Rp2.000.000 Menyesuaikan
Biaya per tahun Rp1.000.000 Rp2.000.000 Rp20.000.000 Menyesuaikan

Keterangan:

  1. Artikel berasal dari Anda, dan telah fix (sudah berisi judul, teks, tabel dan gambar), diketik pada Microsoft Word.
  2. Jika ada tambahan:
    • Video: format MP4, WMV
    • Gambar: form
    • Slide Presentasi: dibuat dalam Microsoft PowerPoint
    • at JPG, PNG
    • Tabel: dibuat dalam Microsoft Excel
    • File untuk didownload: format .zip (sudah dikompres)
  3. Sekali update artikel, total ukuran file yang diupload maksimal 1MB.
  4. Artikel dan tambahan yang akan diupload, dikirimkan via email kepada kami, kecuali dengan perjanjian tertentu bisa diserahkan secara langsung.
  5. Update artikel dilakukan pada hari kerja, yaitu Senin-Sabtu.
  6. Backup database bisa dikirimkan ke email Anda

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

%d bloggers like this: